Daily Report 3.3

Hari ini tanggal 07 September 2017, kelas kami membuat Menu Indonesia Buffet. Hari ini kelompok saya menadapat bagian untuk membuat dessert. Dessert untuk hari ini adalah Putri Selat dan Taripang.  Kue Taripang merupakan salah satu resep kue khas daerah Makassar. Kue teripang terbuat dari bahan Tepung beras ketan, yang dibuat bulat-bulat atau sesuai keinginan pembuatnya, lalu digoreng dan terakhir dibaluri dengan Karamel dari gula merah atau gula aren.

Bahan: 
Coconut Greeter (Kelapa Parut)
Rice Flour ( Tepung Beras )
Brown Sugar ( Gula aren)
Water ( Air )
Salt ( Garam )

Cara Membuat:
1. Campurkan tepung beras dan kelapa parut, sambil masukkan air secukupnya
2. Bentuk adonan menjadi bentuk oval.
3. Kemudian goreng hingga matang.
4. Masukkan ke dalam gula aren yang telah di cairkan.
 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

All About Kitchen

@soratemplates